Pasca Bom
Sarinah Thamrin Jakarta
pasca-bom Sarinah, Thamrin,
Jakarta Pusat, langsung diberlakukan. Hal ini tak lepas dari pantauan aparat
yang pada Natal 2015 dan Tahun Baru 2016 mengidentifikasi seorang tersangka di
wilayah Soloraya yang siap melakukan aksi bom bunuh diri.
saat Natal Tahun Baru kemarin,
seorang tersangka sudah siap dengan bom bunuh diri teridentifikasi ada di
wilayah Soloraya. Setelah pengamanan kami perketat kemudian identifikasi dia
lari ke wilayah timur.
Kendati demikian, apakah teror di
Jakarta berkaitan dengan tersangka yang pernah teridentifikasi di Solo
Pasalnya, kelompok teroris baru
saja melakukan aksinya di lokasi yang hanya berjarak sekitar 3 kilometer dari
Kompleks Istana Kepresidenan. “Kita tetap harus aman dalam situasi apapun. Ini
untuk mengingatkan kita untuk semakin waspada, meskipun sudah waspada,” katanya
di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis.
Sementara itu, aparat keamanan
memperketat pengamanan di Kompleks Istana Kepresidenan agar dapat
mengantisipasi serangan baru teroris. Menteri Sekrtaris Negara, Pratikno,
mengatakan peningkatan pengamanan Kompleks Istana Kepresidenan dilakukan untuk
meningkatkan kewaspadaan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar